AJIBLOG

Menulis Blog Adalah Salah Satu Hobi Saya di Waktu Luang dan Sebagai Catatan Eksperimen Tentang Informasi dan Teknologi , Silahkan Share , Subscribe dan Komen Jika Anda Suka Artikel saya ini, anda juga dapat menuliskan masalah yang anda alami pada saat mengikuti artiker diatas pada kolom komentar dibawah ini

Selasa, 11 Maret 2014

Cara install CMS JOOMLA 3.2.2 di ubuntu

Sistem manajemen konten (Inggris: content management system, disingkat CMS), adalah perangkat lunak yang digunakan untuk menambahkan atau memanipulasi (mengubah) isi dari suatu situs web.  sumber:http://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_manajemen_konten

Joomla adalah pemenang penghargaan sistem manajemen konten (CMS), yang memungkinkan Anda untuk membangun situs Web dan aplikasi online kuat. Banyak aspek, termasuk kemudahan penggunaan dan diperpanjang, telah membuat Joomla yang paling populer situs Web perangkat lunak yang tersedia. Terbaik dari semua, Joomla adalah solusi open source yang tersedia secara bebas untuk semua orang.


Joomla digunakan di seluruh dunia untuk situs Web kekuatan dari segala bentuk dan ukuran. Sebagai contoh:

     Situs Web perusahaan atau portal
     Intranet perusahaan dan ekstranet
     Majalah online, surat kabar, dan publikasi
     E-commerce dan pemesanan secara online
     aplikasi pemerintah
     Situs Web usaha kecil
     Non-profit dan situs Web organisasi
     Portal berbasis masyarakat
     Sekolah dan gereja situs Web
     Homepage pribadi atau keluarga


langkah-langkah mengistall
silahkan untuk keterangan lebih lanjut masuk ke website resminya "Joomla"
1. masuk ke root dengan perintah "sudo su"
2.Download joomla melalui perintah di terminal dengan perintah  "wget http://joomlacode.org/gf/download/frsrelease/19143/157504/Joomla_3.2.2-Stable-Full_Package.zip" atau download manual di http://www.joomla.org/download.html

3.Lalu setelah download selesai masukan perintah "nautilus"
4.muncul file explorer,lalu pindahkan yang anda download tadi ke "/var/www/"





5. keluar dari expolrer file tadi lalu pindah ke direktori dengan terminal dengan perintah " cd /var/www/" lalu masukan perintah "ls" untuk memeriksa apakah file anda sudah ada/belum

6. file sudah anda silahkan langsung ekstrak isi file didalam nya dengan perintah "unzip Joomla_3.2.2-Stable-Full_package.zip"
7.lalu jika sudah benar semua masukan perintah "chmod 755 Joomla"
8.kemudian masuk ke Browser masukan alamat "localhost/phpmyadmin"
pass = sesuai komputer anda lalu klik "Go"
9.lalu muncul tampilan seperti dibawah klik  Database

 10.Buat database anda dan pastikan database anda ada di dalamnya
11.buka tab baru masukan alamat "localhost/joomla/" akan muncul tampilan seperti ini

12.isikan data - data yang diperlukan seperti pilihan bahasa nama situs email admin nama penguna sandi dan klik berikutnya akan muncul tampilan seperti berikut:
13.isikan data-data klik berikutnya/next lalu muncul tampilan lagi klik pasang/install ,lalu muncul tampilan silahkan klik hapus
14 selesai joomla telah terinstal dan anda dapat klik site atau pun administration

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Footer Ads

Like , Comment , Follow Blog Saya ...

Label

LinuxMint/Ubuntu (73) BLC-Telkom (33) Kegiatan (26) Debian (23) Tool (17) Kumpulan Tugas (12) Mikrotik (10) CentOS7 (8) Coding PHP (7) CentOS6 (6) Google (6) IDE (3) IPFire (3) Raspberry PI (3) github (3) NodeJS (2) Virtualisasi (2) Windows (2) GIS (1) Vuejs (1)

Contact us

Nama

Email *

Pesan *